Menu

Mode Gelap

News · 9 Jan 2023 04:36 WIB ·

Disdik Kabupaten Sukabumi Kunjungi SD Kubang dalam Serah Terima Pembangunan Kelas dan WC oleh Kementrian PUPR


 Disdik Kabupaten Sukabumi Kunjungi SD Kubang dalam Serah Terima Pembangunan Kelas dan WC oleh Kementrian PUPR Perbesar

suarasukabumi.com – Setelah pelaksanaan rehab selesai dilaksanakan berupa pembangunan ruang kelas dan WC di SD Kubang Desa Sindangresmi Kecamatan Jampangtengah Kabupaten Sukabumi, hari ini dilaksanakan serah terima hasil pembangunan ruang kelas dan wc, Kamis (05/01/2023).

Dikutip dari cybernewsnasional.com, Acara serah terima dihadiri oleh Kabid SD Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi, pihak perwakilan Kementrian PUPR, Pengembang/Pelaksana Pembangunan, jajaran dewan guru dan komite.

 

Saat hadir dalam serah terima, Kepala Bidang SD Disdik Kabupaten Sukabumi Asep Saepudin mengucapkan ucapan terima kasih kepada semua pihak dan berharap sekolah sebagai penerima manfaat harus menjaga, merawat hasil pembangunan ini.

“Kedepannya kami berharap ada bantuan lagi karena masih banyak sekolah yg rusak di Kabupaten Sukabumi,” ujar Asep.

Disela sambutan, Perwakilan Kementrian PUPR, Ibu debora juga mengapresiasi serah terima tersebut dan menyampaikan harapannya, mudah mudahan pembangunan ini dapat bermanfaat bagi pihak sekolah dan masyarakat sekitar.

“Selain dari pelaksanaan, kami juga sekaligus melihat hasil kondisi apakah ada kekurangan karena pengerjaan dibebankan oleh pihak pengembang,” singkatnya.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 4 kali

Baca Lainnya

Dinas PU Sukabumi Perbaiki Ruas Jalan Caringin-Cidahu untuk Tingkatkan Kenyamanan dan Keselamatan

11 September 2024 - 13:24 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kab. Sukabumi Mengucapkan Selamat Hari Jadi Kabupaten Sukabumi yang Ke-154

10 September 2024 - 14:14 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Lakukan Perbaikan Jalan Kabupaten di Jampangkulon

9 September 2024 - 14:07 WIB

Dinas PU Kabupaten Sukabumi Hadirkan Kendaraan Hias di Sukabumi Suka Bunga & Fashion Carnival 2024

9 September 2024 - 05:58 WIB

Dinas PU Kabupaten Sukabumi Percepat Rehabilitasi dan Rekonstruksi Jalan Pakuwon-Cipeuteuy

4 September 2024 - 13:41 WIB

Dinas PU Sukabumi Percepat Perbaikan Jalan Pakuwon-Cipeuteuy di Kecamatan Bojonggenteng

3 September 2024 - 14:27 WIB

Trending di Kabupaten/Kota